Bagi situs yang menggunakan CMS Wordpress sangat disarankan sekali untuk menginstall Plugin yang satu ini. Kenapa? Ya agar loading dapat lebih cepat dan yang pasti tidak membebani server.
Cara menginstall WP Super Cache:
- Download terlebih dahulu WP Super Cache
- Lalu upload plugin yang telah di download tersebut
- Setelah instalasi berhasil, lalu aktifkan plugin WP Super Cache
- Pergi ke cpanel, buka file manager, pilih public html, wp content lalu plugin dan pilih WP Super Cache.
- Lalu pilih Advanced Cache klik text editor
- Pada kata CACHEHOME menjadi home/usernamecpanel/public_html/wp-content/plugins/wp-super-cache/
- Lalu save setting
0 komentar:
Posting Komentar
blogger yang baik selalu meninggalkan komentar setelah membaca :)