Rabu, 29 Juni 2011

program pengulangan

ini adalah salah satu contoh pengulangan menggunakan pascal. silahkan mencoba :)


Program mengulang;
Uses crt;
Var
nilai, jml, bilangan, a, b : integer;
Begin
Clrscr;
Write(‘masukan banyaknya nilai yang ingin diiulang : ‘);readln(a);
Writeln;
For b := 1 to a do
Begin
Write(‘bilangan ke ‘,b,’ = ‘);readln(bilangan);
If bilangan >=10 then
begin
Nilai := nilai+1;
Jml := jml+bilangan;
End;
End;
Writeln;
Writeln(‘banyak bilangan yang >= 10 : ‘,nilai);
Writeln(‘jumlah bilangan yang >=10 : ‘,jml);
End.


variabel diatas bisa diganti menjadi apa saja. tetapi ingat, sesuaikan juga dengan proses didalamnya karna kalau tidak, program akan error.

hasilnya akan seperti ini :




kalau ada yang error atau yang ga ngerti bisa langsung tanya, bisa lewat facebook atau coment di postingan ini :)

2 komentar:

  1. kode di atas bisa di aplikasikan dalam pemograman apa???
    apakah itu oracle? apakah itu java? apakah itu c++??

    BalasHapus
  2. pascal itu. lupa blm dikasi keteranganna hehhe... :p

    BalasHapus

blogger yang baik selalu meninggalkan komentar setelah membaca :)