Jumat, 30 Maret 2012

Macam-macam Broker

Sebelumnya, saya akan menjelaskan sedikit tentang Broker. Broker adalah suatu perusahaan yang menjadi tempat bertemunya pihak penjual dan pembeli  atau secara singkatnya Broker itu seperti jembatan penghubung antara si penjual dan pembeli.

Jika anda seorang penjual yang ingin produk anda agar terkenal dan laku dipasaran maka, anda harus menggunkan jasa Broker ini. Broker akan sangat membantu anda dalam mempromosikan produk-produk anda. Sebelum anda memutuskan untuk menggunakan jasa ini, anda tentunya harus menyiapkan modal yang lumayan besar. 

Well,  Sekarang ini sudah bermunculan situs-situs yang menyediakan layanan sebagai broker. Contohnya seperti:

dan masih banyak lagi. yang saya tulis diatas, adalah Broker-broker terkenal yang sudah diakui kesuksesannya.

1 komentar:

  1. In case you are interested in generating money from your traffic with popunder ads, you should embed one of the most established companies: Propeller Ads.

    BalasHapus

blogger yang baik selalu meninggalkan komentar setelah membaca :)